Hiren’s BootCD dapat juga dibooting dari USB flashdisk dengan cara membuat USB Flashdisk menjadi bootable. Hal ini berguna pada computer atau netbook yang tidak memiliki CD-ROM. Berikut ini adalah beberapa hal yang kamu perlukan untuk membuat Hiren’s BootCD di USB Flashdisk :
- Komputer dengan OS Windows XP.
- USB Flashdisk dengan kapasitas minimal 1GB
- Software USB Disk Storage Format (dapat di download disini)
- Software Grub4dos (dapat didownload disini)
- Hiren’s BootCD (dapat didownload disini)
- Format USB Flashdisk.
Colokkan USB Flashdisk kamu ke Komputer, setelah itu jalankan USB Disk Storage Format yang sudah kamu download dan ikuti langkah-langkah seperti gambar berikut.
2. Extract dan install grub4dos ke USB Flashdisk yang baru saja kamu format.
3.
- Extract dan copy-kan Hiren’s BootCD yang baru saja kamu download ke USB Flashdisk.
Kemudian copy grldr & menu.lst dari folder HBCD ke USB Flashdisk sehingga USB Flashdisk kamu akan berisi file-file seperti gambar di bawah ini.
Selanjutnya untuk dapat menggunakan USB Flashdisk yang telah berisi Hiren’s BootCD ini, kamu tinggal mengatur BIOS pada computer yang OS-nya bermasalah agar bisa booting dari USB Flashdisk.
0 komentar:
Posting Komentar